Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Mengenal Istilah AI, ML dan DL

 Pesatnya perkembangan dunia teknologi membuat kita semakin bingung mengenal istilah-istilah baru, setiap ahrinya perkembangan teknologi menciptakan hal-hal yang menarik untuk dipelajari termasuk juga dalam hal AI, ML, dan DL

 

Apa itu AI, ML dan DL ?

Pengertian AI (Artificial Intelegent)

AI merupakan sebuah istilah dalam dunia IT yang lebih dikenal dengan istilah "kecerdasan buatan" dimana hal ini merupakan sebuah hasil kerja perangkat lunak yang mampu mengadaptasi keinginan pengguna atau user terhadap aplikasi yang digunakannya, 

sebelum istilah AI atau Kecerdasan Buatan kita kenal, jauh sebelum itu kita mengenal istilah Rekaya Perangkat Lunak, sebuah istilah lain dari pembuatan aplikasi namun berbeda denga AI, AI setingkat lebih baik karena mampu memprediksi dan membuat kesimpulan terhadap perintah yang sebelumnya di record oleh perangkat lunak (aplikasi)

contoh penerapan AI misalnya, "penyiram tanaman otomatis" yang menyiram tanaman secara berkala di waktu tertentu,  dengan mengeksekusi dari perintah perangkat lunak yang bersumber pada sensor kelembapan udara,

 

Pengertian ML (Mechine Learning)

ML kepanjangan dari Mechine Learning yang sebenarnya merupakan sebuah Sub dari AI, ML berkerja dengan menyatukan algotima-algoritma sehingga menghasilkan sebuah jawaban dari pertanyaan pengguna, 

contoh penerapan ML dalam dunia marketing digital "Saran Produk pada E-Commers" merupakan hasil dari record atau history pencarian kita, sehingga perangkat lunak mampu menyimpulkan apa yang akan kita cari berdasarkan data-data yang diterima, inilah yang disebut "Perangkat yang mampu belajar" atau "Mechine Learning"

 

Pengertian DL (Deep Learning) 

DL (Deep Lerning) merupakan bagian ML yang lebih spesifik lagi, karena menerapannya pada tingkat "Jaringan Saraf Buatan" secara mudah DL diterapkan pada self-driving car. yaitu kendaraan yang dilengkapi sensor-sensor keselamatan, parkir otomatis tanpa ada driver, mengurangi kecepatan otomatis, dan lebih banyak lagi penerapannya di dunia kesehatan.






Posting Komentar untuk "Mengenal Istilah AI, ML dan DL"